Membuat Gambar Gelas Dengan Paint

Membuat Gambar Gelas Dengan Paint
Membuat Gambar Gelas Dengan Paint ini merupakan pembelajaran komputer untuk anak SD kelas 2 dan 3, kompetensi utamanya adalah kemampuan menggunakan mouse. Adapun indikatornya, mampu menggerakan kursor sesuai modul komputer untuk anak sebagai petunjuk latihan. Misalnya siswa mampu membuat lingkaran, siswa mampu membuat garis dan objek tertentu, serta mampu membuat bentuk imajinasi lainnya baik bentuk yang sudah ada dalam panduan belajar maupun bentuk kreasi sendiri berdasar imajinasi si anak.

Pada latihan kali ini guru mengajak siswa untuk belajar menggunakan mouse dan menggerakan kursor untuk membuat objek gelas. Aplikasi yang digunakan adalah Paint. Birukut step by step panduan dasarnya yang bisa guru modifikasi kembali sesuai kreatifitas masing-masing.

Menu yang digunakan pada aplikasi Paint ini adalah, menu Shapes; objeknya Ouval, dan line. Sedangkan untuk mewarnai kita gunakan brush dan pilihan warna pada colors. Berikut step by stepnya sesuai urutan nomor:

Membuat Gambar Gelas Dengan Paint
Membuat Gambar Gelas Dengan Paint
Bagaimana, Membuat Gambar Gelas Dengan Paint mudah kan? Silahkan mencobanya. Dan buat kawan - kawan guru silahkan mengembangkan panduan dasar ini dengan modifikasi dan kreasi yang lebih kreatif lainnya. Dan bagi yang membutuhkan modul panduan belajar komputer untuk anak, bisa memesannya melalui blogstore penjualan modul komputer, klik link ini Modul TIK SD untuk melihat-lihat dan melakukan pembelian modul.

No comments:

Post a Comment