Contoh Gambar Paint Untuk Kelas 3 SD
Bagi ade-ade kelas 3 sekolah dasar (SD) yang lagi coba-coba menggambar di komputer, berikut adalah satu contoh gambar yang dibuat menggunakan Paint. Teknik menggmbarnya cuma menggunakan pencil dan brush. Coba deh lihat contoh gambarnya dibawah ini..
Bagus kan? Ade-ade bisa lebih berkreasi lagi, dengan lebih banyak color dan bentuk-bentuk lainnya yang lebih menarik. O, iya contoh gambr tersebut merupakan gambar yang digunakan pada ulangan praktik SD kelas 3 di SD S Nida El-Adabi Bogor.
Dan bagi para orang tua, atau guru yang mengajar mata pelajaran komputer dan mengajar anak usia kelas 3 SD, materi mewarnai dengan paint tersebut bisa diperoleh di modul bahan belajar komputer siswa kelas 3 SD yang saya buat. Kalau berminat silahkan baca-baca dulu resensinya di blog ini (klik)
Baca tulisan lainnya di blog ini:
Mewarnai Gambar Rumah dan Pemandangannya Dengan Paint
Sudah amankah jarak pandang anak ketika belajar komputer?
Panduan berinternet untuk anak
Software edukasi untuk pembelajaran anak
Panduan mengajar komputer untuk anak usia TK
Pengaruh buruk internet terhadap anak-anak
Teknologi dan anak anda
Belajar mewarnai menggunakan Paint
No comments:
Post a Comment