Membuat Gambar Siluet Gunung Menggunakan Paint

Membuat Gambar Siluet Gunung Menggunakan Paint
Bagi para orangtua yang ingin memberikan "bonus" belajar mewarnai menggunakan Paint kepada putra/putrinya bisa mengikuti contoh dibawah ini,

Sebelum melanjutkan ke langkah-langkah membuat gambar siluet, baca artikel sebelumnya tentang tips memberikan pengetahuan berinternet kepada anak yang siapa tahu bermanfaat bagi bapak/ibu semua

Langkah-langkah membuat gambar siluet gunung dengan Paint:
  1. Buat halaman baru pada Paint. Bagi yang belum tahu dimana letak Paint, bisa mencarinya melalui Start-All Programs-Accesorries-Paint.
  2. Buat ukuran layar 1251 x 548px (untuk mengetahui ukuran, lihat dibawah layar )
  3. Gunakan menu Pencils
  4. Buat siluet menyerupai tampilan gunung
  5. Setelah selesai, beri warna yang mendekati warna tampilan gunung menggunakan tool Fill With Color.
Lihat hasilnya seperti pada gambar dibawah ini.
Pada contoh kita beri 3 jenis warna, yaitu Green, Lime, dan Light Turquose. Jika ingin memilih warna lain bisa memilihnya pada menu Color.

Bagi yang ingin praktis, silahkan copy gambar black-whitenya dibawah ini.
Nanti simpan di direktori komputer. Untuk mewarnainya tinggal buka Paint kemudian pilih Open, dan pilih nama file gabar tersebut. Warnain deh...

Demikan panduan singkat tentang mudah-mudahan dapat melengkapi khazanah pengetahuan para orangtua dalam memberi panduan belajar komputer untuk anak. Selamat mencoba!

Baca tulisan lainnya:
Sudah amankah jarak pandang anak ketika belajar komputer?
Panduan berinternet untuk anak
Software edukasi untuk pembelajaran anak
Panduan mengajar komputer untuk anak usia TK
Pengaruh buruk internet terhadap anak-anak
Teknologi dan anak anda
Belajar mewarnai menggunakan Paint

No comments:

Post a Comment